Internal Auditor ISO 14001 & ISO 45001 – Dalam penerapan Sistem Manajemen EHS, organisasi akan melaksanakannya berdasarkan siklus PDCA (Plan-Do-Check-Action). Audit Internal merupakan salah satu kegiatan yang harus dilakukan oleh organisasi dalam tahapan siklus “Check”, dimana organisasi menilai efektifitas dari pelaksanaan Sistem Manajemen EHS. Hal audit merupakan salah satu hal terpenting dalam Sistem Manajemen EHS. Audit merupakan alat untuk mengetahui apakah sistem manajemen yang dibentuk dan diterapkan perusahaan sudah memenuhi standar yang diacu. Disamping itu audit bertujuan untuk mengetahui apakah sistem manajemen perusahaan telah berjalan secara efektif dan mampu memenuhi persyaratan dalam peraturan dan standar internal perusahaan.

Pelatihan ini dimaksudkan untuk memberi pembekalan yang terpadu tentang Teknik Audit Sistem ISO 14001 & ISO 45001 (Based on ISO 19011) sesuai dengan persyaratan standar pedoman audit dan melatih calon auditor mempunyai sense of auditing dan sense of analytical sehingga mampu mengontrol, mengevaluasi dan mengukur tingkat keberhasilan peningkatan kinerja perusahaan.

Tujuan Pelatihan ISO 14001 & 45001

Setelah mengikuti Pelatihan Internal Auditor ISO, diharapkan para peserta mampu:

  • Merencanakan, menyiapkan, melakukan dan membuat laporan audit.
  • Memperoleh gambaran penerapan sistem manajemen EHS di dalam operasi perusahaan sehari-hari.
  • Menguasai teknik observasi, sampling dan interview saat audit serta memiliki kemampuan untuk dapat mengidentifikasi ketidaksesuaian.
  • Melakukan tindakan pasca audit.

Outline Materi Auditor ISO 14001 & 45001

  • Interpretasi ISO 19011
  • Review ISO 14001 dan ISO 45001 (Based on ISO 19011)
  • Pengukuran terhadap tingkat keberhasilan implementasi sistem
  • Teknik dan metoda audit: persiapan, pelaksanaan dan proses follow up
  • Pembuatan checklist sesuai target kinerja perusahaan
  • Teknik dan Keterampilan Audit
  • Audit Dokumentasi
  • Penulisan Temuan dan Laporan Audit
  • Tindak Lanjut Audit

Metode Pelatihan Auditor ISO 14001 & ISO 45001

  • Presentasi
  • Diskusi
  • Studi Kasus
  • Simulasi / Praktek

Target Peserta

  • Management Representative Sistem Manajemen EHS
  • Calon Auditor Internal Sistem Manajemen EHS
  • Auditor Internal Sistem Manajemen EHS

Pelaksanaan

Tanggal: 14 sd 15 Januari 2025

Pukul:    08.00 – selesai

Tempat: Yogyakarta

Fasilitas

  • Materi training
  • Sertifikat Pelatihan dari PT. Bexcellent Mitra Cemerlang
  • Souvernir
  • 2 × coffe break & 1 Lunch
  • Room Meeting
  • Instruktur Berkompeten

Informasi

Office

Jl. Parangtritis, Km 6.5, Sewon, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55188

 Jl. Patangpuluhan No.26A, Wirobrajan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta

Phone: 0813-2517-7427

Fax: (0274) 414137

Web: www.bexcellentjogja.com

Rizki Satrio

(Customer Relation officer)

PT. BEXCELLENT MITRA CEMERLANG
( B-EXCELLENT CONSULTANT )

Excellent Service for Excellent People

Phone          : 0813-2517-7427

Fax              : 0274 – 414 137

Email          : satrio@bexcellentjogja.com

Mobile / WA  : 0813-2517-7427

 

Rizki Satrio

Perkenalkan, saya Satrio, Marketing Manager di Bexcellent Consultant. Bexcellent Consultant adalah lembaga terkemuka dalam pengembangan sumber daya manusia yang berdiri sejak 5 Oktober 2006 di Yogyakarta. Kami didirikan oleh tim muda yang profesional dan berpengalaman, dengan misi untuk memberikan solusi terbaik dalam meningkatkan kualitas SDM melalui berbagai layanan, seperti pelatihan publik, pelatihan in-house, pelatihan online dan outdoor. Selain itu, kami juga mengembangkan sistem manajemen SDM yang efektif, serta menyediakan tenaga ahli di bidang K3 dan sertifikasi dari Kemnaker & BNSP. Dengan komitmen pada pengembangan kompetensi dan keberlanjutan, Bexcellent Consultant siap mendampingi perusahaan Anda menuju kesuksesan yang berkelanjutan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *