Sertifikasi BNSP SDM – Berdasarkan Surat Keputusan Ketua BNSP No. KEP.026/BNSP/II/2023 tentang PEDOMAN PELAKSANAAN SERTIFIKASI KOMPETENSI KERJA (PSKK) TAHUN ANGGARAN 2023, maka LSP MSDM UNIVERSAL bermaksud akan berperanserta mensukseskan program Nasional BNSP dengan mengajukan proposal untuk mendapatkan subsidi/bantuan anggaran stimulus pelaksanaan Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) tahun 2023. Adapun skema sertifikasi yang direncanakan untuk kegiatan tersebut antara lain :
- Staf SDM (Human Capital Staff
- Staf Rekrutmen dan Seleksi SDM
- Supervisor SDM
Dasar Hukum
- Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 39, Tambahan Lembar Negara Republik Indonesia Nomor 4279);
- Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembar Negara Republik Indonesia Nomor 4286);
- Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2018 tentang Badan Nasional Sertifikasi Profesi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 32, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6189);
- Peraturan Menteri Keuangan Nomor 210/PMK.05/2022 tentang Tata Cara Pembayaran dalam rangka Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1333);
- Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Sekretariat Badan Nasional Sertifikasi Profesi Tahun Anggaran 2023 Nomor SP-DIPA-026.13-0/2023 tanggal 30 November 2022
- Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) Sekretariat Badan Nasional Sertifikasi Profesi Tahun Anggaran 2023
Tujuan
- Mempercepat pengakuan industri dan sektor terhadap tenaga kerja bersertifikat kompetensi.
- Memfasilitasi tenaga kerja untuk mendapatkan sertifikat kompetensi melalui Pelaksanaan Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) oleh LSP.
- Mengoptimalkan Pelaksanaan Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) oleh LSP yang berorientasi pada permintaan industri tehadap tenaga kerja kompeten yang memiliki sertifikat kompetensi.
- Memfasilitasi kerjasama LSP dengan dunia usaha/industri dalam rangka memenuhi kebutuhan tenaga kerja kompeten bersertifikat kompetensi
Sasaran
Sasaran yang hendak dicapai dalam PSKK ini adalah :
Terlaksananya kegiatan sertifikasi kompetensi bagi tenaga kerja melalui serangkaian kegiatan uji kompetensi yang dilaksanakan secara efektif, efisien, terukur dan tertelusur dalam rangka percepatan pengakuan sertifikasi kompetensi.
PERSYARATAN DASAR PESERTA (WAJIB)
- STAF SUMBER DAYA MANUSIA (HUMAN CAPITAL STAFF)
PERSYARATAN DASAR (WAJIB) |
1. Fotocopy KTP
2. Pasfoto Berwarna ukuran 3×4 (2 lembar) background merah; 3. Fotocopy Ijazah Minimal SLTA dan Fotocopy Surat Keterangan Kerja minimal 3 tahun dengan jabatan minimal Staf SDM, atau; 4. Fotocopy Ijazah Minimal setara D-3 dan Fotocopy Sertifikat Pelatihan sesuai Skema Staf SDM (Human Capital Staf). |
DOKUMEN PENDUKUNG (OPTIONAL) |
2. STAF REKRUTMEN DAN SELEKSI SDM (HUMAN CAPITAL RECRUITMENT AND SELECTION STAFF)
PERSYARATAN DASAR (WAJIB) |
1. Fotocopy KTP;
2. Pas photo berwarna 3×4 cm (2 lembar) background merah; 3. Fotocopy Ijazah Minimal SLTA dan Fotocopy Surat Keterangan Kerja minimal 1 tahun dengan jabatan minimal Staf SDM, atau; 4. Fotocopy Ijazah Minimal setara D-3 dan Fotocopy Sertifikat Pelatihan sesuai Skema Staf Rekrutmen Dan Seleksi SDM. |
DOKUMEN PENDUKUNG (OPTIONAL) |
3. SUPERVISOR SUMBER DAYA MANUSIA (HUMAN CAPITAL SUPERVISOR)
PERSYARATAN DASAR (WAJIB) |
1. Fotocopy KTP
2. Pasfoto Berwarna Background Merah ukuran 3×4 (2 lembar) 3. Fotocopy ijazah minimal setara D2 dan Fotocopy surat Keterangan Kerja minimal 3 (tiga) tahun dibidang Pengelolaan Sumber Daya Manusia, atau; 4. Fotocopy Ijazah minimal setara D-3 dan Fotocopy Sertifikat Pelatihan sesuai skema Supervisor Sumber Daya Manusia (Human Capital Supervisor). |
DOKUMEN PENDUKUNG (OPTIONAL) |
Fasilitas Sertifikasi SDM
Biaya sudah termasuk fasilitas sebagai berikut
- Materi training
- Sertifikat Pelatihan dari PT. Bexcellent Mitra Cemerlang
- Sertifikat dari BNSP, bagi peserta yang dinyatakan kompeten
- Souvernir
- 2 × coffe break & 1 Lunch
Biaya belum termasuk fasilitas sebagai berikut:
- Pajak-pajak yang berlaku
Waktu dan Tempat Sertifikasi SDM
Human Staff dan SPV:
Tanggal : 22 sd 24 Agustus 2023 di Yogyakarta
Tanggal : 19 sd 21 September 2023 di Yogyakarta
Informasi Sertifikasi SDM
Office
Jl. Parangtritis, Km 6.5, Sewon, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55188 Phone: (0274) 287 1 048 Fax: (0274) 414137 |
Rizki Satrio (Customer Relation officer)
PT. BEXCELLENT MITRA CEMERLANG Excellent Service for Excellent People Phone : 0813-2517-7427 Fax : 0274 – 414 137 Email : satrio@bexcellentjogja.com Mobile / WA : 0813-2517-7427 |