DESKRIPSI
Jumlah kejahatan perbankan dewasa ini menunjukkan angka kenaikan yang cukup signifikan. Hingga triwulan pertama 2011 saja, polri tekah menangani tidak kurang dari sembilan kasus kejahatan perbankan. Dua kasus diantaranya bahkan cukup menyita perhatian publik, yakni pembobolan dana nasabah di sebuah bank asing dan kasus pembobolan dana deposito milik salah satu perusahaan migas terkemuka, yang mana keduanya diduga melibatkan pihak internal bank.
Deposito atau disebut juga sebagai deposito berjangka, merupakan salah satu produk bank yang dijamin oleh pemerintah melalui Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) dengan persyaratan tertentu. Dari sisi perbankan, orientasi nasabah perbankan saat ini masih cenderung menyimpan dananya dalam bentuk deposito dengan persentasi yang cukup besar. Bank Indonesia menyebutkan sekitar 40 persen dari dana pihak ketiga disimpan di deposito. Jika tidak mendapat pengawasan maksimal, hal ini tentu dapat dimanfaatkan sekelompok orang untuk melakukan kejahatan perbankan. Untuk mencegah hal tersebut, pelu adanya pemahaman yang mendalan tentang upaya pencegahan yang belakangan marak terjadi.

TUJUAN
Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan memahami bagaimana mencegah, mengidentifikasi dan menindaklanjuti adanya kemungkinan kecurangan pengelolaan dana nasabah, khususnya dalam bentuk deposito di bank, baik yang dilakukan oleh oknum bank maupun pihak-pihak di luar bank.

MATERI KURSUS
1. Review: Deposito sebagai Jaminan Kredit
2. Jenis-Jenis Deposito:
– Deposito Berjangka
– Deposito On-call
– Deposito Automatic Roll-over
– Sertifikat Deposito
3. Kejahatan Perbankan dan Praktek Pencucian Uang menurut UU Perbankan No. 10 Thn 1998
4. Perhitungan investasi Keamanan dan Pengawasan
5. Menciptakan Kontrol Internal dan System Kendali yang Prima.
6. Membangun rintangan bagi terjadinya kolusi.
7. Memberikan Informasi
8. Pengawasan Personel.
9. Membentuk Jalur Khusus Pelaporan Fraud (tips hotline).
10. Menciptakan Ekspektasi atas Hukuman.
11. Proactive Fraud Auditing
12. Case Study and simulation

PESERTA
Para eksekutif, manajer dan pegawai perbankan

Tempat :Hotel Ibis**** Yogyakarta

INSTRUKTUR
Ayung Prasetio, SH

REGISTRASI
Biaya kursus: Rp. 4.000.000,- per orang (Non Residential)

Rizki Satrio

Perkenalkan, saya Satrio, Marketing Manager di Bexcellent Consultant. Bexcellent Consultant adalah lembaga terkemuka dalam pengembangan sumber daya manusia yang berdiri sejak 5 Oktober 2006 di Yogyakarta. Kami didirikan oleh tim muda yang profesional dan berpengalaman, dengan misi untuk memberikan solusi terbaik dalam meningkatkan kualitas SDM melalui berbagai layanan, seperti pelatihan publik, pelatihan in-house, pelatihan online dan outdoor. Selain itu, kami juga mengembangkan sistem manajemen SDM yang efektif, serta menyediakan tenaga ahli di bidang K3 dan sertifikasi dari Kemnaker & BNSP. Dengan komitmen pada pengembangan kompetensi dan keberlanjutan, Bexcellent Consultant siap mendampingi perusahaan Anda menuju kesuksesan yang berkelanjutan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *